Unity


Personel Unity :
- Welly : vocalist
- Christian : Keyboardis
- Edo : Melodi
- Lovick : Bassist
- Jhos : Drummer
- Alex : Percussion

Unity berarti kesatuan, kami mengambil nama tsb karena kami ingin menyatukan kecintaan yang sama pada musik reggae.

Kenapa milih aliran musik reggae? Hal-hal apa saja yg membuat milih genre ini sebagai wujud nyata dalam bermusik?
Hal yang membuat kami memilih genre ini, karena genre reggae sangat sesuai dengan kepribadian kami.

Kalau inspirasi lagu-lagunya dari mana? Influences?
Bob Marley, Alpha Blondie, UB40, Florasta, dan Matahari.

Kalo punya album sudah berapa album yang dikeluarkan?
Tahun ini merupakan tahun pertama kami merilis album. Mudah-mudahan Juli ini selesai.

Sejak kapan mulai konsen di genre Reggae dan sdh berapa lama?
Sejak tahun 2009.

Pernah ikut Reggae Festival?
Pernah ikut festival musik "Fun Fair" - Cibubur, Oktober 2009 (juara II).

Bisa sebutkan sering manggung dimana saja?
Di reggae jam session MU Cafe, Taman Buah Mekarsari, Kerawang,dan Matraman.

Selain bermusik ada hobi lain, misalnya main bola, dll?
Futsal dan billiard.

Harapan & tujuan yang diinginkan terhadap perkembangan musik Reggae di Indonesia?
Harapannya, supaya musik reggae tetap exist.

Markas atau tempat ngumpul dimana dan alamat Management dimana?
Jl. Raya Kampung Pabuaran, Rt.07/01 no.03, JatiMurni, Pdk Melati, Bekasi 17431
Phone.0813-8441-9549, 021-9800-1082
email: reggae.unity@gmail.com

0 comment:

Posting Komentar