-vocal:rezzy
-drum : gilang
-bass : ian
-guitar : kiky
-guitar : revy
-keyboard : ngayi
-percussi : novy.
Apakah ada filosofi di balik nama band ini?
up&rising yg artinya UP=Bangkit RISING=terbit(bersinar), digabungkan dgn kata ini bisa diartikan "PEMBERONTAKAN" tapi dgn cara yg positif dan filosofi kami. .
Kenapa milih aliran musik reggae? Hal-hal apa saja yg membuat milih genre ini?
karena cuma musik reggae yang bisa memuaskan jiwa dan hati kami..dengan musik reggae kami bisa melepaskan beban isi di hati yang mungkin tidak secara langsung terhadap publik dan kami ingin meramaikan industri musik reggae yg ada di indonesia......
Kalau inspirasi lagu-lagunya dari mana? Influences?
dari setiap kejadian yg kami rasakan sehari hari. dan influences kami dari bob marley, peter tosh, jimmy cliff, ub40, etc..
Sejak kapan mulai konsen di genre Reggae dan sdh berapa lama?
Sejak pertengahan Januari Tahun 2006, waktu itu nama awalnya Riweuh For Jah...
Sudah punya album ?
belum punya album..tapi dalam tahapan untuk buat album.....
Pernah ikut musik Reggae Festival?
kami tidak pernah mengikuti musik reggae festival...
Bisa sebutkan sering manggung dimana saja?
kampus, pensi sekolah, di kampung kami pernah...tapi yang paling berkesan saat manggung di acara scoteer day di plaza ciledug...dan saat manggung di desa pelosok......
Selain bermusik ada hobi lain, misalnya main bola, dll?
selain bermain musik kami memproduksi t-shirt bernuansa root rock reggae....
Markas atau tempat ngumpul dimana?
cipete, tangerang, ciledug, bintaro, tapi kami sering kumpul di universitas mercu buana..
Alamat Management dimana?
L.A STUDIO plasa merdeka cimone tangerang
telp: aa baguk (manager): 021-70088361-362
email: uprising_inspiration@yahoo.com
0 comment:
Posting Komentar